You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
BPSDM DKI Gelar Knowledge Management
.
photo Wuri Setyaningsih - Beritajakarta.id

BPSDM DKI Gelar Knowledge Management

Sebanyak 76 peserta perwakilan dari Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta mengikuti Knowledge Management yang diadakan oleh Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) DKI, di Gedung Dinas Teknis, Jalan Abdul Muis, Jakarta Pusat.

Dirasa perlu karena terjadi banyak permasalahan yang berulang-ulang

Kepala BPSDM DKI Jakarta, Budihastuti mengatakan, kegiatan ini merupakan upaya terstruktur dan sistematis dalam mengembangkan dan menggunakan pengetahuan yang dimiliki untuk membantu proses pengambilan keputusan bagi peningkatan kinerja organisasi.

"Dirasa perlu karena terjadi banyak permasalahan yang berulang-ulang," ujarnya, Kamis (22/2).

Pemprov DKI-Pemkab Tangerang Sepakati Kerja Sama Penyediaan Air Minum

Kegiatan ini, lanjutnya, sudah diatur dalam Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta Nomor 164 Tahun 2017 tentang Manajemen Pengetahuan. Segala pengetahuan di SKPD dapat dikelola dengan baik sehingga menjadi aset yang dapat dikembangkan dimanfaatkan. Agar kinerja bisa lebih efektif dan efisien.

“Ini adalah kegiatan perdana yang dilakukan. Harapannya setelah pelatihan ini mereka dapat saling sharing dan cepat menyelesaikan permasalahan,” tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pemprov DKI akan Rekrut Tenaga PPSU Kelurahan

    access_time09-04-2025 remove_red_eye6246 personBudhi Firmansyah Surapati
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye1685 personNurito
  3. Pramono-Rano Doakan Santri Gontor Berhasil dalam Menuntut Ilmu

    access_time08-04-2025 remove_red_eye1021 personDessy Suciati
  4. Wagub Rano Sapa Pengunjung Acara Lebaran di Jakarta

    access_time05-04-2025 remove_red_eye916 personBudhi Firmansyah Surapati
  5. Arus Balik di Terminal Kampung Rambutan Meningkat

    access_time04-04-2025 remove_red_eye785 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik